


Dalam rangka silaturahmi antar warga dan mendekatkan tali kekeluargaan, PMIJ mengadakan rekreasi bersama bagi seluruh warga jahra dan beberapa wakil dari region lain, acara diisi dengan berbagai perlombaan,door prize dan kuis-kuis. acara cukup meriah dengan dipandu mas Ramadan yang bisa menghibur warga.
Read more...